deskripsikan pelaksanaan hubungan internasional dan politik luar negeri serta kewenangan pelaksanaannya
            PPKn
            
               
               
            
            
               
               
             
            LindaAyu17
         
         
         
                Pertanyaan
            
            deskripsikan pelaksanaan hubungan internasional dan politik luar negeri serta kewenangan pelaksanaannya
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban in33tan5
Hubungan internasional adalah hubungan yang diadakan oleh suatu bangsa atau negara yang satu dengan yang lainnya. Sedangkan menurut buku Rencana Strategi Pelaksanaan Politik Luar Negeri RI ( Renstra ), hubungan internasional adalah hubungan antarbangsa dalam segala aspeknya yang dilakukan oleh suatu negara untuk mencapai kepentingan nasional negara tersebut.politik luar negeri adalah bermacam-macam kegiatan dalam suatu sistem politik (negara) yang menyangkut proses menentukan tujuan-tujuan dari sistem dan melaksanakan tujuan-tujuan itu dalam mengadakan hubungan dengan negara-negara lain atau dalam pergaulan internasional.
semoga bermanfaat