Jarak kota Bogor dan Bandung pada peta 8 cm.Peta tersebut berskala 1:200.000 cm. Berapakah jarak sebenarnya?
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            fauziahamanatillah
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Jarak kota Bogor dan Bandung pada peta 8 cm.Peta tersebut berskala 1:200.000 cm. Berapakah jarak sebenarnya? 
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban NARANADYA009
Diketahui :
JP = 8 cm
S = 200.000
Ditanya:
JS...?
Jawab:
Jarak sebenarnya
= S X JP
= 200.000cm x 8cm
= 1.600.00 cm
= 16 km
maaf kalau salah