Lantai sebuah gedung pertemuan berbentuk persegi panjang yang berukuran 18 m × 64 m akan dipasang keramik berbentuk persegi dengan ukuran 40cm×40cm.banyak kersm
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            Rashyadelia
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Lantai sebuah gedung pertemuan berbentuk persegi panjang yang berukuran 18 m × 64 m akan dipasang keramik berbentuk persegi dengan ukuran 40cm×40cm.banyak kersmik yang diperlukan adalah
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban rubben2
L gedung=18m×64m=1.800cm×6.400cm=11.520.000cm
L keramik=40×40=1.600cm
keramik yang diperlukan=11.520.000÷1.600=7.200 keramik
maaf kalo salah