PPKn

Pertanyaan

hal-hal yang harus dihindari dalam pengmbangan demokrasi ekonomi di Indonesia

1 Jawaban

  • Dalam demokrasi ekonomi yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945, khususnya pasal 33 asas perekonomian Indonesia adalah kekeluargaan. Untuk itu dalam Demokrasi Ekonomi berdasarkan Pancasila ini harus dihindari 3 ciri negatif, yakni yang terdiri dari : 
    Persaingan bebas yang menimbulkan eksploitasi terhadap manusia dan bangsa lain 
    Sistem etatisme dalam arti bahwa negara dan aparatur ekonomi negara bersifat dominan, mendesak dan mematikan potensi serta daya kreasi unit-unit ekonomi di luar sekotr negara 
    Serta persaingan yang tidak sehat dan pemusatan ekonomi pada satu kelompok dan monopoli.

    Bisa di cek di google lagi:)

Pertanyaan Lainnya