Diketahui jarak antara pusat lingkaran A dan B adalah 20 cm. lingkaran A dan B memiliki jari-jari berturut-turut 22 cm dam 6 cm. Panjang garis singgung persekut
Matematika
reviprase12
Pertanyaan
Diketahui jarak antara pusat lingkaran A dan B adalah 20 cm. lingkaran A dan B memiliki jari-jari berturut-turut 22 cm dam 6 cm. Panjang garis singgung persekutuan luarnya adalah...cm
Tolong jwb scptnya. Mksh.
Tolong jwb scptnya. Mksh.
1 Jawaban
-
1. Jawaban Williamho33
Gspl = √p^2-(R-r)^2
= √20^2-(22-6)^2
= √400-256
= √144
= 12