Sebuah transformator pada radio portabel dirumah menurunkan tegangan 120 volt AC menjadi 9,0 volt AC. Kumparan sekunder memiliki 30 lilitan dan radio menggunaka
Fisika
ptrmeilia
Pertanyaan
Sebuah transformator pada radio portabel dirumah menurunkan tegangan 120 volt AC menjadi 9,0 volt AC. Kumparan sekunder memiliki 30 lilitan dan radio menggunakan arus sebesar 400 mA. Hitunglah :
a. Jumlah lilitan primer
b. Kuat arus pada kumparan primer
c. Daya yang ditransformasikan!
a. Jumlah lilitan primer
b. Kuat arus pada kumparan primer
c. Daya yang ditransformasikan!
1 Jawaban
-
1. Jawaban Monaamaliasaputri
dket :
Vp = 120 v
Vs = 9 v
Ns = 30
Is = 400 mA = 0,4 A
dit : Np , Ip & Pp
Jwb :
# Jml lilitan primer
Np = ( Ns . Vp ) / Vs
Np = ( 30 . 120 ) / 9
Np = 3.600 / 9
Np = 400 lilitan
# Arus primer
Ip = ( Vs . Is ) / Vp
Ip = ( 9 . 0,4 ) / 120
Ip = 3,6 / 120
Ip = 0,03 A
# Daya yg ditransformasikan
Pp = Vp . Ip
Pp = 120 . 0,03
Pp = 3,6 watt