tahapam proses pewarisan budaya meliputi apa saja?
B. Indonesia
nesya118
Pertanyaan
tahapam proses pewarisan budaya meliputi apa saja?
1 Jawaban
-
1. Jawaban jessica426
Warisa budaya dilakukan melalui proses sosialisasi, dapat diartikan sebagai berikut:
Penanaman norma, nilai, aturan dan adat istiadat dari suatu masyarakat yang bertujuan untuk mewariskan kepada anggota masyarakat generasi selanjutnya.
Diharapkan hasil akhirnya bahwa generasi selanjutnya memahami, menghayati dan mengamalkan apa yang terjadi dan berlaku di lingkungan masyarakat tersebut.
Dalam perjalanannya, sosialisasi budaya melalui proses reward and punishment, yang bertujuan untuk mendidik dan memaksakan keragaman suku bangsa dan budaya agar di serap oleh setiap individu dalam generasi. Lebih jelasnya, proses warisan budaya dibagi menjadi tiga bagian yaitu internalisasi, sosialisasi dan enkulturasi