Nama olahan pangan - - - - - Bahan hasil samping sayuran yang di gunakan - - - - - Teknik pengolahan pangan yang digunakan - - - - - Dijawab yak, besok dikumpul
Pertanyaan
-
-
-
-
-
Bahan hasil samping sayuran yang di gunakan
-
-
-
-
-
Teknik pengolahan pangan yang digunakan
-
-
-
-
-
Dijawab yak, besok dikumpulin
1 Jawaban
-
1. Jawaban sebastiandennis
Berikut adalah penjelasan dari tabel yang ada pada soal mengenai pengolahan bahan pangan:
Tabel 1
- Nama olahan pangan: tumis kangkung.
- Hasil samping sayuran: kangkung.
- Teknik pengolahan pangan: ditumis.
Tabel 2
- Nama olahan pangan: capcay.
- Hasil samping sayuran: wortel, sawi, kol, dan caisim.
- Teknik pengolahan pangan: ditumis.
Tabel 3
- Nama olahan pangan: bala-bala.
- Hasil samping sayuran: kol dan wortel.
- Teknik pengolahan pangan: digoreng.
Tabel 4
- Nama olahan pangan: sup sayur.
- Hasil samping sayuran: sawi, bayam, dan wortel.
- Teknik pengolahan pangan: direbus.
Tabel 5
- Nama olahan pangan: sayur singkong.
- Hasil samping sayuran: daun singkong.
- Teknik pengolahan pangan: direbus.
Pembahasan
Pengolahan bahan pangan adalah kegiatan yang dilakukan dengan cara mengubah bahan pangan mentah menjadi bahan pangan setengah jadi atau menjadi bahan pangan jadi yang sudah siap dikonsumsi oleh para konsumen. Pengolahan bahan pangan ini dilakukan untuk memperpanjang masa simpan dari bahan pangan mentah dan juga bisa meningkatkan kadar gizi dan nutrisi yang ada pada bahan pangan.
Berikut adalah beberapa teknik yang bisa digunakan untuk mengolah bahan pangan:
- Ditumis: teknik pengolahan bahan pangan yang dilakukan dengan memberikan sedikit minyak pada wajan.
- Direbus: teknik pengolahan bahan pangan yang dilakukan dengan mengolah bahan pangan hingga matang hanya dengan menggunakan air yang mendidih.
- Dikukus: teknik pengolahan bahan pangan yang dilakukan dengan mengolah bahan pangan mentah hingga menjadi bahan pangan jadi dengan menggunakan uap panas yang berasal dari air mendidih.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang teknik pengolahan bahan pangan
https://brainly.co.id/tugas/33196779
Materi tentang bahan pangan setengah jadi
https://brainly.co.id/tugas/22427470
Materi tentang hal yang harus diperhatikan dalam menyajikan olahan pangan
https://brainly.co.id/tugas/30134378
Detail jawaban
Kelas: 8
Mapel: Wirausaha
Bab: -
Kode: 8.23
#AyoBelajar #SPJ2