Jelaskan teknik pernapasan dan tiupan dalam bermain alat musik recorder!
            Seni
            
               
               
            
            
               
               
             
            Master5252626
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Jelaskan teknik pernapasan dan tiupan dalam bermain alat musik recorder! 
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban TUMYAKTUM
menggunakan pernafasan diafragma atau pernafasan perut dengan cara menekan bagian perut atau diafragma kemudian menarik nafas lalu mulai meniup alat musik recorder jika tidak kuat bisa mengulang teknik tadi dari awal tetapi harus cepat waktunya agar nada recorder yang ditiup tidak akan berantakan susunan musiknya