Jelaskan contoh usaha dalam fisika pada kehidupan sehari-hari #pleasehelpme
Fisika
mahbubplk
Pertanyaan
Jelaskan contoh usaha dalam fisika pada kehidupan sehari-hari
#pleasehelpme
#pleasehelpme
1 Jawaban
-
1. Jawaban dykacha
Usaha bernilai nol.
Ketika seseorang mendorong meja yang sangat berat ,tetapi meja tersebut tidak berpindah tempat.
-Usaha bernilai negatif.
Contoh regu tarik tambang telah memberikan gaya sekuat tenaga namun usaha yang dilakukan oleh regu tarik tambang kalah tadi berlawanan.
-Usaha bernilai positif.
Ketika seseorang berhasil memindahkan koper dari tempat A ke tempat B.Karena ada perpindahan ,berarti ada usaha.Jadi dinamakan usaha bernilai positif.