PPKn

Pertanyaan

sebutkan 2 contoh perbedaan antara duta besar dan konsul jendral

1 Jawaban

  • 1 . Duta umumnya hanya mengurusi urusan politik dan pemerintahan : (mengadakan perundingan masalah yang dihadapi kedua negara, melindungi warga negaranya yang tinggal di negara tersebut, mengurusi visa dan paspor, dsb). Sementara konsul umumnya hanya mengurusi urusan ekonomi dan perdagangan dan sosial budaya.

    2. Sebuah kedutaan negara lain umumnya hanya ada satu di suatu negara dengan kedudukannya berada di ibukota negara yang bersangkutan. Sementara konsul bisa berjumlah lebih dari satu dengan kedudukan yang lazimnya berada di kota-kota pusat perdagangan atau kebudayaan.

Pertanyaan Lainnya