Suku pertama dan suku ke-4 dari suatu barisan geometri berturut-turut adalah 3/2 dan 12. Rasio barisan tersebut adalah A.1/2 B.2 C.2/3 D.3 E.3/2 Beri caranya yh
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            hasler
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Suku pertama dan suku ke-4 dari suatu barisan geometri berturut-turut adalah 3/2 dan 12. Rasio barisan tersebut adalah
A.1/2
B.2
C.2/3
D.3
E.3/2
Beri caranya yh kak/bng
               
            A.1/2
B.2
C.2/3
D.3
E.3/2
Beri caranya yh kak/bng
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban allysachandra
u1 - > a = 3/2
u4 -> a.r3 = 12
3/2.r3 = 12
r3 = 12.2/3
r3 = 8
r = 2 (b)