tuan donny mempunyai penghasilan 20 juta/bulan hitunglah pph donny jika dia memiliki istri dan 2 anak
            Ekonomi
            
               
               
            
            
               
               
             
            kindofthat1836
         
         
         
                Pertanyaan
            
            tuan donny mempunyai penghasilan 20 juta/bulan hitunglah pph donny jika dia memiliki istri dan 2 anak
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban EzraAmshaelGintng04
berdasarkan PKP tahun 2017
20jt/bulan
= 240 jt /tahun
PTKP : - Pribadi = Rp54.000.000
- Menikah = Rp4.500.000
- Punya dua anak = Rp9.000.000
Total PTKP : Rp67.500.000
PKP : Rp172.500.000
5% x Rp50.000.000 = Rp2.500.000
15% x Rp122.500.000 = Rp18.375.000
Total PPh : Rp20.875.000