grafik fungsi kuadrat yang memotong sumbu x di titik (-4,0) dan (2,0) serta melalui titik (3,-7) mempunyai persamaan
Matematika
Latifah1210
Pertanyaan
grafik fungsi kuadrat yang memotong sumbu x di titik (-4,0) dan (2,0) serta melalui titik (3,-7) mempunyai persamaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban ThomasBear
Rumus F(x) memotong sumbu x A(x1,0) dan B(x2,0) seta melalui sebuah titik tertentu
F(x)=a(x-x1)(x-x2)
A(-4,0) B(2,0) melalui titik (3,-7)
F(x)=y=a(x-x1)(x-x2)
y=a(x+4)(x-2)
y=a(x²-2x+4x-8)
>> y=a(x²+2x-8)
-7=a((3)²+2(3)-8)
-7=a(9+6-8)
-7=a(7)
-7=7a
a= -7/7
a= -1
lalu balik lagi ke bagian yang saya beri tanda ">>"
F(x)=a(x²+2x-8)
Subtitusikan a
F(x)= -1(x²+2x-8)
F(x)= -x²-2x+8