Matematika

Pertanyaan

Segitiga ABC mempunyai sisi a=10 cm sisi b=16cm sudut c=30° luas segitiga tersebut

1 Jawaban

  • a = 10 cm
    b = 16 cm
    C = 30°

    Dengan menggunakan rumus:
    [tex]L = \frac{1}{2} * a * b * sin (C) [/tex]
    Diperoleh jawaban: 40 cm²

Pertanyaan Lainnya