Matematika

Pertanyaan

dini meminjam uang di sebuah bank selama 1 tahun dengan bunga 10%. Ternyata setelah dihitung uang yang ia kembalikan berjumlah rp9. 350.000,00 berapa besar pinjaman awal dini?

1 Jawaban

  • 9.350.000 = P x ( 1 + 10%) = 110P%
    P = 9.350.000x100/110
    P = 8.500.000

Pertanyaan Lainnya