Biologi

Pertanyaan

kenapa disebut hewan memamahbiak

2 Jawaban

  • memamah atau mengunyah makanannya sebanyak dua fase. ... Selang beberapa waktu makanan tersebut dikeluarkan kembali ke mulut untuk dikunyah sampai halus.
    semoga bermanfaat
  •  Hewan memamah biak (Ruminansia) adalah hewan herbivora murni, misalnya sapi, kerbau, dan kambing. Disebut hewan memamah biak karena memamah atau mengunyah makanannya sebanyak dua fase. Pertama saat makanan tersebut masuk ke mulut. Makanan tersebut tidak dikunyah hingga halus dan terus ditelan. Selang beberapa waktu makanan tersebut dikeluarkan kembali ke mulut untuk dikunyah sampai halus.

    Semoga Membantu

Pertanyaan Lainnya