jelaskan mengapa suatu campuran tak murni dpat dipisahkan dengan cara fisika ,tetapi tidak dapat dipisahkan dengan cara kimia
            Kimia
            
               
               
            
            
               
               
             
            rakajiepirate
         
         
         
                Pertanyaan
            
            jelaskan mengapa suatu campuran tak murni dpat dipisahkan dengan cara fisika ,tetapi tidak dapat dipisahkan dengan cara kimia
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban sriindriyanisir
karena penyusun suatu campuran tak murni dapat dipisahkan dengan perbedaan sifat-sifat fisis zat penyusunnya seperti wujud zat,ukuran partikel,titik didih,titik leleh,sifat magnetik dan kelarutan. Semoga membantu! - 
			  	
2. Jawaban myudhaprasetyo
karena penyusun suatu campuran tak murni dapat dipisahkan dengan perbedaan sifat-sifat fisis zat penyusunnya seperti wujud zat,ukuran partikel,titik didih,titik leleh,sifat magnetik