Sejarah

Pertanyaan

1.Mengapa orang Eropa menyebut Nusantara dengan nama Hindia.

2.apakah tujuan luas kedatangan bangsa barat ke nusantara

2 Jawaban

  • 1. karena indonesia berdekatan dengan laut hindia
    2. untuk mencari rempah rempah yang menguntungkan bangsa eropa
    Semoga membantu
  • 1. Pada saat itu, bangsa-bangsa Eropa masih beranggapan bahwa Asia hanya terdiri dari orang Arab, Persi, India, dan Tiongkok. Oleh karena itu, mereka secara umum menyebut daerah-daerah antara Persia dan Tiongkok dengan nama Hindia. Asia Selatan mereka sebut Hindia Muka, Asia Tenggara mereka sebut Hindia Belakang, dan untuk kepulauan Indonesia mereka sebut dengan Kepulauan Hindia.

    2.Tujuannya antara lain;
    1.Keinginan mencari rempah-rempah
    2.Keinginan mencari tanah jajahan / kejayaan
    3.Keinginan menyebarkan agama Nasrani
    4.Ditemukan kompas
    5.Adanya teori Heliosentris ( Bahwa bumi itu bulat ) dari seorang ilmuwan bernama Coppernicus.

Pertanyaan Lainnya