Seorang pedangang membeli satu keranjang buah jeruk seberat 50 kg seharga rp 600.000.00 jika 48kg jeruk tersebut dijual seharga rp 15.000,00 kg dan sisanya memb
Matematika
Tauasuu
Pertanyaan
Seorang pedangang membeli satu keranjang buah jeruk seberat 50 kg seharga rp 600.000.00 jika 48kg jeruk tersebut dijual seharga rp 15.000,00 kg dan sisanya membusuk maka besar keuntugan yang diperoleh pedagang adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban ariefhiedayat
Dik : 50kg = Rp 600.000 ( 1kg = Rp 12.000 )
Jika Ia menjual 48kg dijual dengan 1kg = Rp 15.0000. 2Kg membusuk.
Dit : Berapa besar keuntungan.
Jawab:
harga awal beli Rp 12.000 / kg
harga jual kembali Rp 15.000 / kg
selisihnya = Rp. 3.000
3.000 x 48 = Rp 144.000
Semoga terbantu ya..