sebutkan 5 contoh kerjasama dalam bidang agama!
            PPKn
            
               
               
            
            
               
               
             
            raibrio
         
         
         
                Pertanyaan
            
            sebutkan 5 contoh kerjasama dalam bidang agama!
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban josuabrainly
Jawaban:
Contoh kerjasama dalam bidang agama adalah sebagai berikut.
- Umat beragama bekerja sama untuk menjaga keamanan tempat ibadah
 - Umat beragama bergotong royong dalam menciptakan kondisi yang kondusif
 - Mendorong diselenggarakannya pemilu yang bersih
 - Menghindari terjadinya bentrok antarumat beragama
 - Mendorong terjadinya rekonsilitas antarumat beragama
 
Penjelasan:
Kerjasama antarumat beragama adalah salah satu bentuk kerjasama dalam masyarakat. Keberagaman agama dan kepercayaan memang dapat menimbulkan konflik. Akan tetapi, konflik tersebut sedianya dapat dicegah jika kita mampu bekerja sama dan hidup dalam harmoni.
Pelajari lebih lanjut tentang materi kerjasama pada https://brainly.co.id/tugas/7365018
#BelajarBersamaBrainly