membuat naskah drama yang bertemakan sikap saling membutuhkan dan bersatu dalam keragamaan pada kehidupan masyarakat terdiri dari 4 orang
B. Indonesia
nasyapuput
Pertanyaan
membuat naskah drama yang bertemakan sikap saling membutuhkan dan bersatu dalam keragamaan pada kehidupan masyarakat
terdiri dari 4 orang
terdiri dari 4 orang
1 Jawaban
-
1. Jawaban Nanda4561
Pada saat siang hari itu Rani, Boni, Mira, dan Amir sedang membicarakan masalah yang terjadi di Indonesia.
Rani : "Eh, kalian pernah berpikir gak kenapa Indonesia harus bersatu & membantu satu sama lain? ada yang tau mungkin diantara kalian. "
Boni : " aku gak tau... "
Amir :" aku juga gak tau. Kamu tau gak Mir? "
Mira :" Tau kok. Indonesia itu harus bersatu karena dengan bersatu, Indonesia menjadi negara yang tidak mudah terpecah belah. Pada kehidupan ini, masyarakat harus saling membantu karena manusia tidak bisa hidup sendiri. Manusia membutuhkan sesorang untuk membantunya. "
Boni :"Tapi, gimana caranya agar Indonesia dapat bersatu? "
Mira :"Dengan cara, kita harus menghormati agama, adat istiadat, dan kebiasaan yang berbeda dari kita."
Amir :"Lalu, gunanya apa jika manusia saling membantu? "
Rani : " Ya ampun Amir... Masa pertanyaan begitu saja harus kamu ajukan... "
Amir : "Ya kan aku tidak tau Ran... "
Mira : "Gunanya manusia saling membantu adalah salah satunya menghemat waktu dan tenaga. "
Amir : " Ooh... begitu ya... "
Mira : "Iya... "
Boni: "Ternyata, kamu pintar juga ya dalam hal ini. "
Mira: "hehehehe.... kamu bisa saja... "
Boni :"ya sudah, kita pulang saja yuk... Sudah hampir menjelang sore nih... "
Akhirnya, smuanya pulang ke rumah masing masing.