Termasuk dalam kelas apakah hewan bintang laut? Jelaskan alasan pengelompokan tersebut!
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            shasamanoeroe
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Termasuk dalam kelas apakah hewan bintang laut? Jelaskan alasan pengelompokan tersebut!
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban adinury656p50bfu
pengelompokkan hewan lawut terdiri atas beberapa macam, dilihat dari bentuk tubuh terbagi menjadi dua golongan yaitu hewan vertebrata dan infertebrata. hewan vertebrata di laut seperti jenis ikan, sedangkan hewan invertebrata seperti jenis cumi-cumi.. - 
			  	
2. Jawaban MrAZA01
Bintang laut merupakan hewan invertebratayang termasuk dalam filumEchinodermata, dan kelas Asteroidea. Bintang laut merupakan hewan simetri radial dan umumnya memiliki lima atau lebih lengan.