Matematika

Pertanyaan

Dalam sebuah keluarga, setiap anak pria mempunyai saudara laki-laki sebanyak saudara perempuannya. Sedangkan setiap anak wanita mempunyai saudara perempuan sebanyak 2/3 saudara laki-lakinya. Berapa banyak anak dalam keluarga itu ?

1 Jawaban

  • misal, banyak pria = P dan banyak wanita = W

    1 + W = P          ------> P - W = 1  atau  2P - 2W = 2... (1)
    1 + 2/3 P = W    ------> 2P - 3W = -3  ... (2)
    eliminasi,
    2P - 2W = 2
    2P - 3W = -3
    -----------------  (-)
    W = 5

    substitusi,
    P - W = 1
    P - 5 = 1
    P = 1 + 5 = 6
    jumlah anak dalam keluarga itu = P + W = 6 + 5 = 11 orang

Pertanyaan Lainnya