apa yang di maksud dengan batuan dasit?
Geografi
nurul1528
Pertanyaan
apa yang di maksud dengan batuan dasit?
1 Jawaban
-
1. Jawaban UsumAgatha007
Batu Dasit adalah salah satu jenis Batuan Beku yang terbentuk karena pembekuan magma secara cepat. Proses terbentuknya Batu dasir adalah pada suhu 900 – 1200 derajat celcius. Karena terbentuk pada permukaan bumi maka batu ini termasuk golongan batu Ekstrusif (Vulkanik). Permukaan dasar batu dasit halus namun permukaan mineralnya kasar. Dalam pembentukannya batu Dasit sering ditemukan bersama batu Andesit, dan membentuk aliran lava atau tanggul. Warna batu ini biasanya putih keabu-abuan.