para penyanyi dalam vokal grup menyanyikan lagu yang sama namun diaransemen
Seni
rachel327
Pertanyaan
para penyanyi dalam vokal grup menyanyikan lagu yang sama namun diaransemen
1 Jawaban
-
1. Jawaban AuliaPutD
aransemen adalah mengubah sebuah lagu menjadi lebih bervariasi lagi. Mengapa? agar lagu tersebut menjdi lebih menarik. biasanya dalam sebuah vokal grup terdiri dari 2 kelas yaitu kelas sopran dan kelas alto. kelas sopran adalah kelas nada tinggi, sedangkan kelas alto adalah kelas nada rendah. jika alto dan sopran di gabung, lagu yg dinyanyikan terjadi diaransemen, yaitu berbeda nada tetapi menyanyikan lagu yang sama