Matematika

Pertanyaan

di sebuah gudang terdapat persediaan 1 ton beras 125 kg gula dan 1,2 kuintal tepung terigu jumlah ketiga jenis barang tersebut di gudang adalah

2 Jawaban

  • 1 ton = 1000kg
    125kg = 125kg
    1,2kuintal= 120kg
    jadi di gudang ada 1000+125+120= 1.245 kg / 12,45kuintal/ 1,245ton
  • Beras = 1 ton = 1000kg
    Gula = 125kg
    Tepung terigu= 1,2kw = 120kg
    _______+
    Jumlah barang =1245kg

    Jadi jumlah ketiga jenis barang tersebut adalah 1.245kg.

Pertanyaan Lainnya