Berapa cepat rambat gelombang jika suatu gelombang memiliki 50 Hz dan panjang gelombang 0.4 m?
            Fisika
            
               
               
            
            
               
               
             
            nayjuii
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Berapa cepat rambat gelombang jika suatu gelombang memiliki 50 Hz dan panjang gelombang 0.4 m? 
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban RynPutrie
Getaran dan Gelombang
Diketahui:
frekuensi (f) = 50 Hz
panjang gelombang (lamda) = 0,4 m
Ditanya:
cepat rambat gelombang (v) = ?
Jawab:
v = lamda x f
v = 0,4 x 50
v = 20 m/s
Jadi cepat rambat gelombang tersebut adalah 20 m/s.
*semoga membantu. sukses selalu ^_^